You Are Reading

0

Kiat Mengatasi Kesulitan Belajar

Pratiwi Indah Sari Sabtu, 19 Mei 2012


Beberapa indikasi seorang siswa yang mengalami kesulitan belajar yaitu :
1. Nilai mata pelajarannya dibawah nilai sedang (<6)
2. Nilai mata pelajarannya dibawah rata-rata kelas (relatif)
3. Prestasi yang dicapai belum maksimal dibandingkan dengan kemampuan intelegensinya
4. Perasaan siswa yang bersangkutan seperti sulit menangkap pelajaran, tidak bisa konsentras, dan lain sebagainya

Beberapa langkah cara mengatasi kesulitan belajar antara lain sebagai berikut :
1. Melakukan diagnosa berdasarkan indikasi kesulitan belajar diatas
2. Pahami jenis kesulitan belajar dan sumbernya
3. Tentukan jenis bimbingan belajar yang tepat
4. Tetapkan kepada siapa ia harus berkonsultasi : guru, psikolog, atau psikiater
5. Melakukan evaluasi, apakah kesulitan belajar sudah diatasi, lakukanlah perbaikan untuk meningkatkan prestasi belajar sesuai potensi yang dimiliki

Free Template Blogger collection template Hot Deals SEO

0 komentar:

Posting Komentar

 
Template Copy by House Science and Technology